Skip to main content

Melakukan Night Audit

Anda dapat melakukan proses night audit melalui menu Night Audit (\Night Audit).

Berikut merupakan langkah-langkah untuk melakukan proses night audit:

  1. Pastikan bahwa tidak terdapat expected arrival guest pada daftar Expected Arrival Guest

alt-text

  • Jika masih terdapat expected arrival guest ketika tombol alt-text dipilih, maka layar akan menampilkan warning sehingga proses Night Audit tidak dapat dilakukan

alt-text

  1. Pastikan bahwa tidak terdapat expected departure guest pada daftar Expected Departure Guest

alt-text

  • Jika masih terdapat expected departure guest ketika tombol alt-text dipilih, maka layar akan menampilkan warning sehingga proses Night Audit tidak dapat dilakukan

alt-text

  1. Pastikah bahwa cashier di Point of Sales sudah di-close

alt-text

  • Jika masih masih terdapat cashier yang belum di-close ketika tombol alt-text dipilih, maka layar akan menampilkan warning sehingga proses Night Audit tidak dapat dilakukan
  1. Pilih tombol alt-text, sehingga layar Confirmation ditampilkan

alt-text

  1. Masukkan password anda pada field Password

alt-text

  1. Pilih tombol alt-text untuk melakukan proses Night Audit
  2. Ketika proses Night Audit telah selesai dilakukan, maka layar akan menampilkan Night Audit Summary

alt-text

Note:

  1. Jika masih terdapat expected arrival guest pada daftar Expected Arrival Guest di layar Night Audit, anda memiliki 2 opsi, yaitu membatalkan reservasi dengan Membatalkan Reservasi atau Menandai Reservasi Sebagai No Show.
  2. Jika masih terdapat expected departure guest pada daftar Expected Departure Guest di layar Night Audit, anda memiliki 2 opsi, yaitu Melakukan Check Out atau Melakukan Extend Stay.
  3. Jika cashier pada Point of Sales belum di-close, anda dapat Melakukan Close Cashier