Skip to main content

Membuat Item Product

Anda dapat membuat item product melalui menu Configuration (\Configuration\Outlet\Product Item).

Berikut merupakan langkah-langkah untuk membuat product item:

  1. Melihat konfigurasi

alt-text

  1. Memilih menu outlet lalu product item sehingga layar item product ditampilkan

alt-text

  1. Untuk membuat product item, anda dapat memilih tombol alt-text. Sehingga layar Add Item Product ditampilkan

alt-text

  1. Lalu anda dapat membuat item product dengan memasukkan data berikut:

alt-text

  • Product Name : Nama product
  • Short Name : Kode singkatan dari product
  • Item Family : Kategori item product
  • Sub Department : Sub Department untuk revenue product
  • Currency : Mata uang yang digunakan
  • Item Price : Harga item product
  • Tax Code : Untuk memilih pengaturan pajak
  • Service Pct : Nominal servis yang ditetapkan
  • Tax Pct : Nominal pajak yang ditetapkan

Kemudian centang pada beberapa pilihan sesuai dengan keperluan item product yang dibuat. alt-text

  • Favourite : Untuk menandakan item product favourite
  • Open Price: Untuk menandakan harga pada item product bisa diubah sewaktu-waktu
  • Active : Untuk menandakan item product masih aktif digunakan
  1. Kemudian klik tombol alt-text untuk menyimpan perubahan. Maka item product yang anda buat akan muncul pada list Item Product.

alt-text

  • Berikut merupakan video cara membuat product item

alt-text